Syutrav – Ekowisata mungkin asing bagi Masyarakat pada Umumnya, Namun Ekowisata sendiri mulai menjadi tren Wisata dan Travel yang banyak di pilih pada tahun 2014 dan 2015 dikarenakan timbulnya rasa prihatin terhadap kerusakan alam yang semakin lama semakin parah.
Salah satu Ekowisata yang semakin populer dan ramai akan pengunjung Hutan dan pergunungan, dengan mengunjungi Hutan dan pergunungan anda akan belajar tentang amat pentingnya keberadaan hutan dan bertapa pentingnya tempat itu, Berikut 5 tips yang dapat menjadi perhatian sebelum menjelajah Ekowisata Hutan dan pergunungan
#1. Ikuti jalur yang ada dan sering dilalui
Berjalan di hutan haruslah sangat berhati-hati tidaklah asal melangkah jika tindak ingin tersasar, berjalanlah di jalan setapak yang sering dilalui jika berkunjung kehutan ataupun gunung yang sering di kunjungi Pengunjung, namun jika berkunjung ke hutan yang jarang di kunjungi pengunjung harus berhati-hati menentukan jalur dan selalu membawa kompas sebagai penunjuk arah.
#2. Jangan merusak pohon dan tanaman sebisa mungkin
Berjalan di Hutan dan gunung yang sering di kunjungi merusak pohon dan tanaman sangat tidak diijinkan karna akan menambah kerusakan alam yang ada, namun jika berkunjung ke hutan dan gunung yang jarang di kunjungi pengunjung terkadang haruslah meninggalkan jejak , namun tidak harus mematakan dahan ataupun merusak pohon, tetapi cobalah menbawa karet berwarna cerah lalu ikatkan kedahan pohon sebagai penanda jalan yang lebih ramah lingkungan.
#3. Bawalah Kantong Sampah
Tidaklah pantas jika membuang sampah di tempat Ekowisata seperti hutan dan pergunungan karena akan mengotori dan menambah kerusakan alam, akan lebih baik jika melihat segara diambil dan dimasukan kedalam kantong sampah dan membantu menjaga kelestarian alam.
#4. Janganlah Berisik
Selama perjalanan di dalam Hutan dan gunung sebaiknya tidak berisik karena mengganggu ketenangan hewan di hutan dan juga dapat menarik perhatian hewan buas yang dapat membahayakan diri anda.
#5. Jagalah Jarak Dengan Binatang yang ada
Tidaklah Jarang jika selama perjalanan di hutan dan gunung anda akan bertemu dengan binatang-binatang yang tertarik dengan kehadiran manusia seperti Monyet ataupun kera , berusahalah menjahui binantang di hutan karena bukan hanya berpotensi menyerang anda.
By: Syutrav
Wisata alam cemara terrace - Akhir-akhir ini para traveller semakin memburu wisata dengan nuansa alam… Read More
Ciguha River Bogor - Wilayah Bogor Barat memiliki objek wisata baru yaitu Ciguha River. Terletak… Read More
Apabila kamu sedang berada di Kabupaten Tegal tidak ada salahnya jika kamu berkunjung ke wisata… Read More
Bandung sebagai Kota Wisata memiliki berbagai objek wisata alam yang beragam. Ada gunung, perbukitan, hutan… Read More
Tempat wisata di Cianjur - Apabila kamu tinggal di Jakarta dan ingin berlibur namun tidak… Read More
Pantai Echo Canggu Badung - Pulau Bali mempunyai banyak lautan memiliki banyak pantai yang indah.… Read More
Salah satu kebijakan privasi, kami wajib memberitahukan kepada Anda bahwa blog ini mengunakan cookies sebagai upaya peningkatan kualitas web. Klik "TERIMA" jika anda menyetujuinya.
Pelajari
Leave a Comment