Syutrav – Memilih tempat wisata yang jauh dari rumah memang memiliki banyak kelebihan tersendiri namun jarak yang harus di tempu tidaklah secepat mengunjungi tempat wisata yang lebih dekat atau dalam kota. Pilihan terbaik adalah mengunakan pesawat terbang untuk menghemat waktu, namun dengan pesawat terbang biaya yang harus di kelaurkan akan lebih memberatkan dalam perjalanan tersebut.
Berwisata mengunakan bus Dapat menjadi pilihan lain untuk menghemat biaya yang akan di keluarkan hanya untuk transportasi saja. namun anda haruslah Lebih bersabar dengan waktu perjalanan yang jauh lebih lama dibandingkan pesawat. beberapa tips untuk mengamankan perjalanan wisata anda dengan bus.
Rute Tujuan
Memilih bus untuk menuju ke tempat tujuan wisata mungkin akan sedikit merepotkan karena anda harus sangat memperhatikan rute yang akan di gunakan, banyak terdapat rute yang memang rawan akan kejahatan ataupun kecelakaan , memilih rute yang sebisa mungkin menghindari rute-rute rawan tersebut akan lebih baik
Jenis dan kondisi
Memilih Rute Perjalanan bus malam membuat biaya perjalanan anda menjadi cukup murah. namun karena kondisi perjalanan malam yang memang lebih berbahaya dari perjalanan normal pada siang hari. haruslah memilih dan melihat kondisi bus yang akan di tumpangi.
Tempat duduk
Memilih tempat duduk di Bus menjadi variansi tersendiri dalam perjalanan jauh, ada yang menyukai duduk di dekat jendela dengan alasan pemandangan yang lebih baik dan mudah untuk tidur, sedangkan ada yang lebih menyukai daerah yang lebih luas yaitu di lorong supaya lebih muda bergerak. posisi juga menjadi perhatian, bagi yang duduk dibelakang guncangan akan lebih terasa sedangkan yang duduk di depan dan tengah sedih lebih nyaman.
Barang Berharga
dalam perjalanan jauh tidak disarankan membawa terlalu banyak barang berharga karena bagi yang terlalu besar tidak akan di ijinkan masuk kedalam kabin dan juga menyimpan barang-barang berharga anda dalam beberapa tempat yang berbeda untuk menjaganya lebih aman dari kejahatan yang mungkin terjadi.
Cemilan
membawa makanan dan minum sendiri menjadi pilihan penting karena dalam perjalanan jauh anda mungkin tidak akan cocok dengan makanan di tempat persinggahan yang cukup mahal , dan membawa cemilan tersendiri akan membuat perjalanan anda lebih asik dari jauh dari kebosanan.
Hiburan pribadi.
membawa Mp3 ataupun buku untuk perjalanan jauh anda akan lebih asik dan jauh dari kebosanan untuk perjalanan panjang anda.
Perjalanan jauh pastilah akan cukup melelahkan namun dengan persiapan yang baik membuat perjalan anda menjadi cukup menyenangkan dan jauh dari kebosanan selama perjalanan.
Wisata alam cemara terrace - Akhir-akhir ini para traveller semakin memburu wisata dengan nuansa alam… Read More
Ciguha River Bogor - Wilayah Bogor Barat memiliki objek wisata baru yaitu Ciguha River. Terletak… Read More
Apabila kamu sedang berada di Kabupaten Tegal tidak ada salahnya jika kamu berkunjung ke wisata… Read More
Bandung sebagai Kota Wisata memiliki berbagai objek wisata alam yang beragam. Ada gunung, perbukitan, hutan… Read More
Tempat wisata di Cianjur - Apabila kamu tinggal di Jakarta dan ingin berlibur namun tidak… Read More
Pantai Echo Canggu Badung - Pulau Bali mempunyai banyak lautan memiliki banyak pantai yang indah.… Read More
Salah satu kebijakan privasi, kami wajib memberitahukan kepada Anda bahwa blog ini mengunakan cookies sebagai upaya peningkatan kualitas web. Klik "TERIMA" jika anda menyetujuinya.
Pelajari
View Comments
bagus gan, lumayan sebagai acuan ane kalo mau pergi kamana mana,, salam bw dari bubblelinkz.blogspot.com
mantap mas. Kryosy Endz
wah...
boleh juga ini tipsnya gan
nice artikel ...
mantep gan tipsnya :D
for junior traveler hihihihi
sayangnya ane bukan junior lagi gan.. :D
wah artikel yang bagus, kebetulan saya mau jalan-jalan nih
mantap gan untuk sekedar pengetahuan sebelum melakukan travelling
wah.. jadi pengen jalan-jalan nih
nabung dulu deh gan.. :D baru jalan-jalan.. hehehe